SENJATA

Kemenag Jembrana Gelar Kegiatan SENJATA dan SPEAK UP: Dorong Peningkatan Kinerja dan Disiplin Pegawai

Kontributor: Humas

Jumat, 9 Mei 2025 07:32:29

Kemenag Jembrana Gelar Kegiatan SENJATA dan SPEAK UP: Dorong Peningkatan Kinerja dan Disiplin Pegawai
Kemenag Jembrana Gelar Kegiatan SENJATA dan SPEAK UP: Dorong Peningkatan Kinerja dan Disiplin Pegawai

Kegiatan SENJATA (Senin & Jumat Terima Arahan) kembali dilaksanakan, mengusung tema: Peningkatan Kinerja dan Disiplin Pegawai (9/5).

Kegiatan ini juga dibarengi dengan SPEAK UP (Suarakan Pendapat, Ekspresikan Aspirasi Kita untuk Perubahan) sebagai wadah menampung masukan dari pegawai demi penyempurnaan layanan publik.

Walaupun Work From Home (WFH) diterapkan, seluruh jajaran tetap adaptif, produktif, dan berkomitmen memberikan pelayanan prima.

Salam SENJATA, Salam Perubahan!

#KemenagJembrana #SENJATA #SPEAKUP #ZonaIntegritas #PelayananPrima #Disiplin #WFHBukanAlasan #BerubahLebihBaik